BUKU SAKU DAN TANYA JAWAB SEPUTAR UJIAN NASIONAL TAHUN 2017/2018 |
INFO PENDIDIKAN >>> Buku Saku dan Tanya Jawab Ujian Nasional Tahun 2017/2018. Kegiatan Nasional pada lembaga pendidikan jenjang pendidikan dasar dan menengah SD, SMP, SMA tahun pelajaran 2017/2018 diperkirakan pada bulan April – Mei 2018 akan dilaksanakan. Kegiatan Nasional dimaksud adalah Ujian Nasional bagi anak-anak kita jenjang pendidikan dasar dan menengah ( SD, SMP, SMA).
Dalam menyongsong
kegiatan ujian nasional 2018 tersebut, lembaga pendidikan pastinya sejak sudah mullah
dari awal berancang-ancang mempersiapkan
diri untuk kelancaran pelaksanaan Ujian Nasional bagi peserta didiknya.
Berbagai persiapan mulai dari pendataan awal Calon
Peserta Ujian Nasional, membuat perangkat POS Ujian Nasional,
membuat administrasi yang terkait dengan Ujian Nasional, lebih-lebih bagi
sekolah yang melaksanakan UNBK (Ujian Nasional Berbasis Komputer), kesiapan
perangkat komputer, jaringan internet dan lain-lainnya sudah pasti perlu di
persiapkan bagi sekolah yang melaksanakan UNBK 2018.
Terlepas dari itu,
seperti yang kami sebutkan diatas tentang administrasi persiapan UN 2018
sekolah wajib membuat Prosedur Standar Operasional (POS) Ujian Nasional, tapi
jangan khawatir disini admin bermurah hati membagikan kepada kalian POS Ujian
Nasional 2018 -BSNP, silahkan di miliki dan di jadikan panduan di sekolah anda,
mau tau format POS Ujian Nasional 2018 ?
BACA :
POS UJIAN NASIONAL 2017/2018 STANDAR - BSNP
Terkait dengan judul
posting di atas yaitu Buku Saku Ujian Nasional 2018, disini admin membagikan
juga buku sakunya, buku saku ujian nasional yang admin bagikan ini merupakan
hasil keluaran dari BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan) yang dapat di
jadikan pedoman acuan pelaksanaan Ujian Nasional 2018, karena berisikan tentang
serba serbi, tanya jawab mengenai Ujian Nasional.
Buku Saku Ujian Nasional tahun pelajaran 2017/2018 membahas tentang berbagai masalah seputar Ujian Nasional diantaranya adalah "Tanya Jawab UN" yang disusun oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BNSP) dan Badan Penelitian dan Pengembangan, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Balitbang Kemdikbud) dengan tujuan untuk memberikan informasi yang jelas dan ringkas tentang pelaksanaan UN Tahun Pelajaran 2017/2018. Dengan adanya buku saku ini, diharapkan dapat membantu upaya sosialisasi kebijakan UN untuk mencapai sasaran dengan baikd dan dapat meningkatkan kualitas pelaksanaan UN sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan mutu pendidikan.
Silahkan dimiliki BUKU SAKU UJIAN NASIONAL 2018 Pada penyimpanan file google dirive di bawah ini :
BACA JUGA :
Demikian yang bisa admin
sampaikan tentang BUKU SAKU UJIAN NASIONAL tahun
2018, semoga bermanfaan dan terimakasih kunjungannya.
0 komentar:
Posting Komentar