INFO PENDIDIKAN.COM
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMPLB 2019 : Sahabat Info Pendidikan yang berbahagia, kesempatan kali ini admin yulianipendidik.blogspot.com membagikan materi tentan Kisi-kisi Ujian Nasional untuk SMPLB tahun 2019.
Dengan diterbitkannya Keputusan BSNP Nomor 0296/SKEP/BSNP/XI/2018 tentang Kisi-Kisi Ujian Nasional Untuk Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah, memberikan rambu-rambu bagi satuan pendidikan pada jenjang pendidikan dasar dan menengah untuk bersiap diri dalam kegiatan pelaksanaan Ujian Nasional tahun 2019.
KISI-KISI UJIAN NASIONAL (UN) SMPLB BSNP |
Kisi-kisi Soal Ujian Nasional disusun dengan mempertimbangkan lingkup materi yang sama pada Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013.
Kisi-kisi Soal Ujian Nasional menggambarkan kedalaman dan keluasan materi serta tingkat kognitif yang diukur.
Pengembangan dan perakitan butir soal berdasarkan Kisi-kisi Soal Ujian Nasional, dan harus menghindari hal-hal berikut:
a. kesalahan konsep keilmuan;
b. isu negatif terkait dengan suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA);
c. isu sensitif, kontroversial, dan politis;
d. muatan radikalisme, kekerasan, pornografi, dan asusila;
e. muatan komersialisasi, dan atau merek dagang; dan
f. plagiarisme termasuk penggunaan soal yang pernah beredar/digunakan.
Dengan adanya kisi-kisi UN ini, diharapkan para guru di masing-masing satuan pendidikan dapat melakukan perencanaan ketuntasan pembelajaran untuk persiapan ujian.
Kegiatan Ujian Nasional tahun pelajaran 2018/2019 diberlakukan untuk jenjang pendidikan SMP-SMPLB/SMA-SMALB/SMK/Paket B, Paket C, berikut admin sampaikan tentang Kisi-kisi Ujian Nasional SMP 2019 – BSNP :
MATERI TERKAIT :
KISI-KISI USBN BSNP SMP KURIKULUM 2006 - 2013 TAHUN 2019 - DOWNLOAD
BSNP RILIS KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL DAN UJIAN NASIONAL 2019
KISI-KISI UJIAN NASIONAL (UN) SMP/MTs TAHUN 2019 BSNPSekian dan terima kasih, semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar